Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) kembali dilaksanakan! 📅
Survei ini bertujuan untuk menggambarkan kondisi ketenagakerjaan di Indonesia, termasuk tingkat pengangguran, partisipasi angkatan kerja, serta karakteristik pekerja. Data dari SAKERNAS sangat penting sebagai dasar perumusan kebijakan ketenagakerjaan yang lebih tepat sasaran.
Jadi, jika #SobatData terpilih sebagai responden, yuk berikan jawaban yang jujur dan akurat! ✅
Selamat datang, #SobatData 👋 Punya pertanyaan seputar BPS? Yuk, ngobrol sama Tante Tatik! Kami buka tiap hari kerja yaa... Senin–Jumat (07.30–16.30 WITA). Jangan ragu untuk bertanya, yaa.. Layanan ini dapat diakses 24 jam.